Jelang Nataru Arus Lalu Lintas di Tol Kanci-Pejagan Alami Peningkatan

Iklan bawah post

” Sedangkan pada 20 Desember tahun ini, meningkat menjadi 40.000 kendaraan,” ujar Uum.

Uum juga memprediksi, lonjakan kendaraan juga akan terjadi pada hari ini, mengingat diberlakukannya diskon 10 persen, bagi kendaraan yang melakukan perjalanan dari Cikampek Utama (Cikatama), hingga Gerbang Tol Kalikangkung.

Bacaan Lainnya

Diskon tersebut kata Uum, memang bertujuan untuk penyebaran traffic, sehingga nantinya tidak terjadi kepadatan dan penumpukan. Uum juga berharap, adanya diskon tarif tersebut, bisa benar-benar dimanfaatkan oleh masyarakat.

” Diskon sudah diberlakukan sejak tadi malam, hingga pukul 24.00 nanti malam,” kata Uum.

Uum memperkirakan, puncak arus mudik Nataru ini, akan terjadi pada 22-23 Desember 2023. Selain karena sudah mulai libur sekolah, sejumlah perkantoran juga sudah libur.

Iklan dalam post

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *