Pekalongan Banjir, Sejumlah Perjalanan Kereta Daop 3 Cirebon Dibatalkan

Iklan bawah post

KA 30F Argo Anjasmoro relasi Gambir–Surabaya Pasarturi melalui Tegal–Prupuk–Solobalapan–Gundih.
KA 92 Jayabaya relasi Pasarsenen–Surabaya Pasarturi melalui Tegal–Prupuk–Kroya–Solo–Gundih–Gambringan.
KA 96 Harina relasi Bandung–Surabaya Pasarturi melalui Tegal–Prupuk–Kroya–Solo–Gundih.

Sementara itu, sejumlah perjalanan kereta api yang dibatalkan meliputi:

Bacaan Lainnya

KA 216 Kaligung relasi Brebes–Semarang Poncol.
KA 217 Kaligung relasi Semarang Poncol–Cirebon Prujakan.
KA 23 Merbabu relasi Semarang Tawang–Gambir.
KA 24 Merbabu relasi Gambir–Semarang Tawang.
KA 218 Kaligung relasi Cirebon Prujakan–Semarang Poncol.
KA 213 Kaligung relasi Semarang Poncol–Brebes.

Muhibbuddin menegaskan bahwa seluruh jajaran KAI terus bekerja maksimal agar kondisi operasional kereta api dapat segera kembali normal.

“Kami berterima kasih atas pengertian dan kesabaran pelanggan yang terdampak,” tutupnya.

Untuk informasi lebih lanjut, masyarakat dapat menghubungi Contact Center KAI melalui telepon 121, WhatsApp 0811-2223-3121, email cs@kai.id, atau media sosial resmi @KAI121.

Iklan dalam post

Pos terkait

Iklan bawah post