Pj Wali Kota Hadiri Wisuda dan Dies Natalis ke-62 UNTAG Cirebon: Komitmen Pembangunan SDM dan Pendidikan Berkualitas

Iklan bawah post

Sebagai lulusan pendidikan tinggi, tanggung jawab besar untuk menunjukkan kualitas diri, kompetensi, keterampilan, dan intelektual di ranah praktik. “Peran saudara-saudara untuk terlibat dan berkontribusi aktif dalam pembangunan sangat dibutuhkan,” tutur Pj Wali Kota.

Sementara itu, Rektor UNTAG Cirebon, Prof Dr Ir H M Guntoro Drs MM MSi, melaporkan bahwa tahun ini UNTAG Cirebon meluluskan 257 mahasiswa. Jumlah tersebut terdiri dari 201 sarjana, 13 ahli madya, dan 43 pascasarjana. Secara keseluruhan, UNTAG Cirebon telah meluluskan sekitar 124.000 mahasiswa sejak didirikan pada tahun 1962.

Bacaan Lainnya

Dalam kesempatan ini, Prof Guntoro juga menekankan pentingnya kualitas lulusan UNTAG Cirebon dalam berkontribusi pada pembangunan daerah. “Kami terus berusaha untuk mempersiapkan lulusan yang tidak hanya siap menghadapi tantangan pasar kerja, tetapi juga dapat menjadi pionir dalam dunia kewirausahaan,” ungkapnya. (Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Setda Kota Cirebon)

Iklan dalam post

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *